Sunday, June 3, 2012

Luka Bakar (Combustio)

| Sunday, June 3, 2012 | 0 komentar


Gejala :
  1. -          Sakit berat pada sekitar tempat luka
  2. -          Bernanah jika lukanya dalam
  3. -          Kemerahan dan membengkak pada luka
  4. -          Kadang-kadang melepuh
  5. -          Warna abu-abu hangus kulit terkelupas di sekeliling luka bakar
  6. -          Terasa nyeri pada bagian luka
Pengobatannya
  • -          Daun lidah buaya, dosis : ½ lembar (30-60  gr). Cara : daun ditumbuk halus ditempelkan   pada kulit
  • -          Umbi jalar, dosis ½ umbi . cara : umbi ditumbuk dan ditempelkan pada luka
  • -          Daun awar, dosis ½ lembar (5gr)

0 komentar :

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

 
© Copyright 2010. yourblogname.com . All rights reserved | yourblogname.com is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com